Presiden Jokowi: Tahun ini Gak, Kemungkinan Tahun depan Naik UKT

Senin, 27 Mei 2024 - 22:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Instagram@jokowi

Foto: Instagram@jokowi

Jakarta, Mercinews.com – Mendikbud Ristek Nadiem Makarim membatalkan kenaikan Uang Kuliah Tunggal (UKT) tahun ini. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebut kenaikan UKT bukan tahun ini, tapi tahun depan.

“Kemungkinan, ini masih kemungkinan, nanti ini kebijakan di Mendikbud akan dimulai kenaikannya tahun depan. Jadi ada jeda tidak langsung seperti sekarang ini,” jelas Jokowi di Istora Senayan, Jakarta, Senin (27/5/2024).

Baca Juga:  MUI Tegaskan, Semua Ormas Islam Tolak Kehadiran Timnas Israel di Indonesia

Kenaikan UKT, kata Jokowi, akan dikaji dan dievaluasi. Ia mempersilakan awak media menanyakan hal teknis ke Kemendikbud Ristek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kemungkinan ini akan dievaluasi dulu, kemudian kenaikan setiap universitas akan dikaji dan dikalkulasi,” tambahnya.

Jokowi menyebut telah memberikan pertimbangan-pertimbangan kepada Nadiem terkait kenaikan UKT. Jadi, atas dasar itu, kenaikan UKT tahun ini dibatalkan.

Baca Juga:  Polri: dalam pelarian bos narkoba Thailand itu ada kaitannya dengan Aceh

“Ya saya memberikan pertimbangan-pertimbangan, tapi kan tadi sudah disampaikan oleh Mendikbud bahwa UKT sementara ini yang kenaikannya sangat tinggi itu dibatalkan dan akan diatur untuk bisa diringankan. Tapi nanti teknisnya ditanyakan ke Mendikbud, tapi intinya itu sudah dibatalkan oleh Mendikbud,” jelasnya.

Baca Juga:  Viral! Lettu Muhammad Fardhana Hapus Foto Ayu Ting Ting di IG, Isu Batal Nikah

Sebelumnya, Nadiem dipanggil Jokowi membahas kenaikan UKT di Istana Negara, Jakarta, siang tadi. Nadiem menyebutkan Kemendikbud Ristek resmi membatalkan kenaikan UKT.

“Kami Kemendikbud Ristek telah mengambil keputusan untuk membatalkan kenaikan UKT di tahun ini,” ujar Nadiem di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta. (mc)

Berita Terkait

Muhammadiyah dan NU, Idul Fitri 1446 Hirjiah Jatuh pada Senin 31 Maret 2025
Pembangunan RSIA Indonesia di Gaza City Palestina dimulai April 2025
Mabes TNI: Kenaikan Pangkat Mayor Teddy Sudah Sesuai Ketentuan
Kunjungi MER-C, Perwatusi Serahkan Donasi untuk RS Indonesia di Gaza
Terendam Banjir, Walkot: Kota Bekasi Lumpuh Hari Ini
Presiden Prabowo posting buka puasa bersama Titiek Soeharto dan Didit
Ternyata Segini Gaji Direksi Pertamina Patra Niaga, Tetap Nekat Korupsi
Puan Maharani temui Prabowo-Jokowi dan SBY di retret kepala daerah

Berita Terkait

Sabtu, 29 Maret 2025 - 23:34 WIB

Muhammadiyah dan NU, Idul Fitri 1446 Hirjiah Jatuh pada Senin 31 Maret 2025

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:06 WIB

Pembangunan RSIA Indonesia di Gaza City Palestina dimulai April 2025

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:54 WIB

Mabes TNI: Kenaikan Pangkat Mayor Teddy Sudah Sesuai Ketentuan

Rabu, 5 Maret 2025 - 18:51 WIB

Kunjungi MER-C, Perwatusi Serahkan Donasi untuk RS Indonesia di Gaza

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:16 WIB

Terendam Banjir, Walkot: Kota Bekasi Lumpuh Hari Ini

Berita Terbaru

Foto: Remaja berinisial NZ (17) Pelaku pembunuhan sadis terhadap seorang santri, Anis Maula

Hukum

Pelaku Pembunuh Santri di Pidie Jaya ditangkap

Senin, 14 Apr 2025 - 14:08 WIB