Timnas Turki memimpin 1-0 lawan Belanda, babak pertama

Minggu, 7 Juli 2024 - 02:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Timnas Turki memimpin 1-0 lawan Belanda, babak pertama/ Foto: X Euro2024

Timnas Turki memimpin 1-0 lawan Belanda, babak pertama/ Foto: X Euro2024

Mercinews.com – babak pertama Timnas Belanda vs Turki di perempatfinal Euro 2024 akan diulas dalam artikel ini. Ay-Yildizlilar -julukan Timnas Turki- kini memimpin dengan skor 1-0.

Laga Timnas Belanda vs Turki digelar di Olympiastadion, Berlin, Jerman, Minggu (7/7/2024) pukul 02.00 WIB. Gol semata wayang Turki pada laga ini dicetak oleh Samet Akydin pada menit ke-35.

Jalannya Pertandingan

Babak Pertama

Belanda langsung tampil ofensif. Mereka tebar ancaman berbahaya langsung ke gawang Turki, salah satunya lewat aksi Cody Gakpo. Tetapi sayang, bola masih bisa dihalau Gunok.

Turki tak menyerah tinggal diam mendapati Belanda leluasa menyerang lini pertahanan mereka terus-menerus. Turki pun sesekali mampu membangun serangan balik.

Turki pun akhirnya memecah kebuntuan pada menit ke-35. Ialah Samet Akaydin yang berhasil mencatatkan namanya di papan skor

Baca Juga:  Talisca Hattrick Bawa Al Nassr Gebuk Al Duhail 3-2 Meski Tanpa Ronaldo

Gol ini berawal dari sepak pojok yang dilepaskan pemain Turki ke gawang Belanda. Sebenarnya, bola masih bisa dihalau pemain Belanda kala itu. Tetapi, bola rebound bisa langsung disambar Arda Guler yang berada di luar kotak penalti Belanda.

Umpan lambung ciamik dari Arda Guler pun bisa disambar Samet Akaydin dengan sundulannya hingga berbuah gol. Turki pun memimpin 1-0. Skor ini pun terjaga hingga akhir laga babak pertama.

Baca Juga:  Dinkes Bireuen Tambah Sarana dan Prasarana Persiapan Izin RSUD Peusangan

Susunan Pemain:

Timnas Belanda: Bart Verbruggen, Stefan de Vrij, Nathan Ake, Virgil van Dijk, Denzel Dumfries, J Schouten, Tijjani Reijnders, Xavi Simons, Memphis Depay, Serge Bergwijn, Cody Gakpo

Pelatih: Ronald Koeman

Timnas Turki: M Gunok, K Ayhan, A Bardakci, S Akaydin, M Muldur, Hakan Calhanoglu, S Ozcan, F Kadioglu, Arda Guler, B Yilmaz, K Yildiz

Pelatih: V Montella

(m/cib)

Berita Terkait

Liga Arab Saudi: Al Nassr Lawan Al Orobah, Cristiano Ronaldo Cs Tumbang 1-2
Berikut Daftar Klub Bola Termahal di Dunia
Timnas Indonesia Menang 2-0 atas Arab Saudi
Hasil China Vs Timnas Indonesia Skor 2-1
Hasil Bahrain Vs Indonesia: Skor Imbang 2-2, Gol Menit Akhir
Bangunan Belum Rampung Jadi Penyebab Atap Venue Cabor Menembak PON Aceh Ambruk
Hasil Indonesia Vs Australia: Main Imbang 0-0
Hasil Arab Saudi vs Timnas Indonesia, Imbang Skor 1-1

Berita Terkait

Sabtu, 1 Maret 2025 - 04:35 WIB

Liga Arab Saudi: Al Nassr Lawan Al Orobah, Cristiano Ronaldo Cs Tumbang 1-2

Sabtu, 1 Maret 2025 - 01:52 WIB

Berikut Daftar Klub Bola Termahal di Dunia

Selasa, 19 November 2024 - 21:10 WIB

Timnas Indonesia Menang 2-0 atas Arab Saudi

Selasa, 15 Oktober 2024 - 21:16 WIB

Hasil China Vs Timnas Indonesia Skor 2-1

Jumat, 11 Oktober 2024 - 01:19 WIB

Hasil Bahrain Vs Indonesia: Skor Imbang 2-2, Gol Menit Akhir

Berita Terbaru

Sekjen Partai Aceh Kamaruddin Abubakar alias Abu Razak.Ist

Umum

Sekjen Partai Aceh Abu Razak Meninggal Dunia di Mekkah

Rabu, 19 Mar 2025 - 13:36 WIB

Tiga jasad anggota Polri yang tewas ditembak di Lampung. (Foto: Dok. Istimewa)

Peristiwa

Tiga Polisi Tewas Ditembak di Lampung

Rabu, 19 Mar 2025 - 11:37 WIB