Berita Otomotif

Kijang Innova Reborn. Foto: dok. Toyota

Otomotif

Kijang Innova Reborn Masih Banyak diburu Meski Sudah Ada Zenix, Kenapa?

Otomotif | Rabu, 17 Juli 2024 - 18:07 WIB

Rabu, 17 Juli 2024 - 18:07 WIB

Jakarta, Mercinews.com – Kijang Innova Reborn masih diburu. Meski tergolong model lama, penjualan MPV itu bersaing dengan model barunya, Innova Zenix. Toyota Kijang Innova…

ilustrasi SIM BI

Otomotif

Lebih ketat, bikin SIM harus ikut Ujian lengkap, tidak bakal ada lagi calo

Otomotif | Rabu, 29 Mei 2024 - 20:38 WIB

Rabu, 29 Mei 2024 - 20:38 WIB

Jakarta, Mercinews.com – Ujian SIM bakal lebih ketat. Tidak bakal lagi ada calo, pemohon SIM harus ikut ujian lengkap mulai dari teori, praktik, dan…

Otomotif

Pembatasan Usia Kendaraan di Jakarta, Apa Bisa Seperti Singapura?

Otomotif | Selasa, 7 Mei 2024 - 22:46 WIB

Selasa, 7 Mei 2024 - 22:46 WIB

Jakarta, Mercinews.com – Diketahui bahwa setiap kendaraan memiliki usia ekonomisnya. Biasanya, kendaraan khususnya mobil akan dianggap tidak lagi efisien setelah berusia 10-15 tahun. Setelah…

Deretan para pengedara sepeda motor saat terjebak macet di Jalan Gatot Subroto, Jakarta Selatan, Selasa (9/5/2023). Pemerintah DKI Jakarta berencana mengatur jam kerja baru. Hal tersebut dilakukan untuk mengurai kemacetan yang selalu terjadi di Jakarta. Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mencatat, 54 persen kemacetan terpusat pada jam sibuk, yakni pada pukul 06.00 hingga pukul 09.00 serta jam pulang kantor yaitu di atas pukul 15.00. Sepanjang Januari sampai Juni 2022 di Jabodetabek terdapat 22,23 juta kendaraan roda dua, 4,14 juta kendaraan roda empat, 344,600 kendaraan berat, dan 840,600 angkutan umum.

Fakhri Fadlurrohman (Z19)
09-05-2023

Otomotif

Jakarta Mau Batasi Usia Kendaraan

Otomotif | Senin, 6 Mei 2024 - 19:19 WIB

Senin, 6 Mei 2024 - 19:19 WIB

Jakarta, Mercinews.com – Jakarta akan meninggalkan status Ibu Kota dan berubah menjadi Daerah Khusus Jakarta (DKJ). Dalam Undang-Undang DKJ, disebutkan soal pembatasan usia kendaraan…

Otomotif

Industri Mobil Korea Hyundai di Banda Aceh Mulai Bangkit

Otomotif | Senin, 13 Maret 2023 - 22:11 WIB

Senin, 13 Maret 2023 - 22:11 WIB

Banda Aceh, Mercinews.com – Produsen mobil Korea, Hyundai mulai bangkit di Kota Banda Aceh. Hal ini terlihat dari unit yang terjual di ibukota Provinsi…

Otomotif

Memilih Mobil Bekas yang Cocok untuk Kebutuhan Harian di Surabaya

Otomotif | Minggu, 5 Maret 2023 - 20:44 WIB

Minggu, 5 Maret 2023 - 20:44 WIB

Jakarta, Mercinews.com – Mobil bekas kerap kali menjadi pilihan alternatif dibandingkan mobil baru karena harganya yang relatif murah. Namun, memilih mobil bekas yang cocok…

Otomotif

Keren! Motor Terbang Pertama di Dunia Mulai Dijual Tahun Ini

Otomotif | Jumat, 24 Februari 2023 - 02:55 WIB

Jumat, 24 Februari 2023 - 02:55 WIB

Mercinews.com – Perusahaan asal Jepang, Aerwins Technologies akan menjual motor terbang pertama di dunia, Hoverbike XTURISMO mulai tahun ini. Menurut laman resmi Aerwins Technologies,…